About
Salam Pramuka!
Satuan Komunitas (Sako) merupakan himpunan dari gugus depan berbasis komunitas dan berbasis satuan pendidikan yang mempunyai kesamaan profesi, aspirasi, dan agama.
Satuan Komunitas Hamzar berada dibawah naungan Pondok Pesantren Yayasan Maraqitta'limat Mamben Lombok Timur Kabupaten Lombok Timur Nusa Tenggara Barat. Adapun Sekretariat Sako Hamzar beralamat Jalan Simpang Tiga Korleko - Benyer Desa Tanah Gadang Kecamatan Pringgabaya.
Satuan Komunitas Hamzar telah diresmikan oleh Ketua Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Lombok Timur (H. Gufranuddin) di lapangan umum Sekolah Tinggi Kesehatan (STIKes) Hamzar Lombok Timur sekaligus dihadiri oleh seluruh pangkalan yang ada di Naungan Pondok Pesantren Yayasan Maraqitta'limat.
Prosesi Pelantikan Anggota Sako Hamzar (H. M. FADLURRAHAN, S.Kom/Ketua Yayasan) Baju Batik |
Anggota Pramuka Pondok Pesantren Yayasan Maraqitta'limat |
Adapun Susunan Pengurus Satuan Komunitas (Sako) Hamzar Lombok Timur.
1. Dewan Penasehat : Dr. Drs. TGH. Hazmi Hamzar, MH
2. Ketua Yayasan : H. MUHAMMAD FADLURRAHMAN, S.Kom.MM
3. Ketua Sako : H. LALU AHMADI, M.Pd.
4. Sekjen Sako : HARMAIN JUHRI, S.Pd.
5. Bendahara : MOH. HIPZAN, S.Pd.
6. Anggota :
1. DR. H. HAMIDI MUJAWWAR, ST.M.Pd.
2. DR. MISRAHUDIN, M.Pd.
3. ZUHRI, S.PdI.
4. AGUS WIJAYA, S.Pd.
5. SUPRIANTO, S.Pd.
6. DEDI SURYADI, S.Pd.
7. MAHYUDIN, S.Pd.
8. KASFI, S.Pd.
9. RIA ZAMRUTIA, S.Pd.
10. AYUNAH, S.Pt.
11. JUPRIADI
Kami sangat berharap kepada kakak-kakak semua bilamana ada dalam postingan di blog Sako Hamzar ini kurang berkenan mohon segera kami diberikan kritik dan saran untuk mengembangkan blog ini.
Salam Pramuka!
0 Response to "About"
Post a Comment